PENGARUH ENDORSEMENT, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP PURCHASE INTENTION KOSMETIK DI TOKO ONLINE SOCIOLLA

Authors

  • Debora Manurip Universitas Balikpapan
  • Deden Deden Universitas Balikpapan

DOI:

https://doi.org/10.36277/edueco.v4i2.104

Keywords:

Endorsement, Harga, promosi, Purchase Intention

Abstract

Perkembangan teknologi yang semakin pesat telah mendukung aktifitas ekonomi masyarakat. Dahulu masyarakat harus melakukan aktifitas jual beli secara langsung, namun sekarang dapat dilakukan secara online. Salah satu produk yang dijual secara online adalah kosmetik. Berbagai toko online dan khususnya Sociolla menjual produk kosmetik, namun untuk meningkatkan niat pembelian (purchase intention) kosmetik yaitu dengan memperhatikan endorsement, harga dan promosi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh endorsement, harga dan promosi terhadap purchase intention kosmetik di toko online Sociolla. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian menyatakan bahwa endorsement berpengaruh secara parsial terhadap purchase intention ditunjukkan dengan nilai t hitung 2,860 > t tabel 1,985. Harga berpengaruh secara parsial terhadap purchase intention ditunjukkan dengan nilai t hitung 3,102 > t tabel 1,985. Promosi tidak berpengaruh secara parsial terhadap purchase intention ditunjukkan dengan nilai t hitung 1,741 < t tabel 1,985. Dan endorsement, harga dan promosi berpengaruh secara simultan terhadap purchase intention ditunjukkan dengan nilai F hitung 11,119 >  F tabel 2,698.

References

Adam, Muhammad. 2015. Manajemen Pemasaran Jasa. Bandung : Alfabeta

Aditya, Kadek Yoga., I Made Wardana. 2017. Peran Brand Equity dalam Memediasi Pengaruh Word of Mouth terhadap Purchase Intention. E-Jurnal Manajemen Unud. 6(2)

Ahmad Ainun Nadhif, Muhammad Mansur, Khalikussabir, 2021. Pengaruh Product Quality, Price Dan Promotion Terhadap Purchase Intention Baju Distro (Studi Kasus Distro Modern Edge Batu). E-Jurnal Riset Manajemen Vol. 10, No. 08, Februari 2021.

Alatas, Said Luthfi., Mirza Tabrani. 2018. Pengaruh Celebrity Endorser Terhadap Purchase Intention Melalui Brand Credibility. Jurnal Manajemen dan Inovasi.

Antoro, Agus Dwi., & Endang Sutrasmawati. 2015. Pengaruh Daya Tarik Iklan, Endorser Dan Frekuensi Penayangan Iklan Terhadap Efektifitas Iklan Televisi. Management Analysis Journal, 727-734.

Audrey Stellarosi dan Nurvita Trianasari, Pengaruh Endorsement Melalui Mediasi Pleasure dan Arousal terhadap Purchase Intention pada Pengiklanan Makanan di Sosial Media Instagram, Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Telkom, Vol. 7, No. 1, April 2020.

Cummins. 2010. Promosi Penjualan. Binarupa aksara, Tangerang.

Dane, N. Sukaatmadja, 1., & Budiasa, 1. 2013, Analisis Pengaruh Biaya Promosi Terhadap Nilai Penjualan Produk Pada UD. Kopi Bali Banyuatis, Singaraja, Jurnal Manajemen Agrobisnis. Vol.1, No.1.

Dewi, Ayu Indra. 2018. Peran Brand Image Memediasi Pengaruh Word of Mouth Terhadap Purchase Intention (Studi Pada Produk Mie Samyang Hot Spicy Chicken di Kota Denpasar), E-Jurnal Manajemen Unud. 7(4)

Zulkarnaen, Dimas Aditya. 2017. Pengaruh Citra Merek, Harga Yang Dirasa, Dan Promosi Terhadap Niat Pembelian Pada Sepatu Kasual Adidas. Artikel Ilmiah Manajemen Pemasaran, April 2017.

Gevin S. Harly, dkk. 2014. Pengaruh Endorsement Fashion Blogger terhadap minat beli merek local pada Tahun 2013-2014, Jurnal Manajemen Indonesia, Vol. 14 No. 2, Agustus 2014.

Gupta, T. 2014. Impact Of Celebrity Endorsement On Purchase Decision: Study Among Youth Of Bareily. International Journal Of Management Research & Review, 4,(11), 1041-1046.

Irawan A W, Yusufianto A, Agustina D, Dean R, dll. 2020. Laporan Survei Internet APJII 2019-2020 (Q2) [Internet]. [diunduh 2021 Feb 8]; 30-292 Tersedia pada : https://apjii.or.id/survei

Hasan, A. 2014. Marketing dan Kasus-kasus Pilihan. Jakarta : CAPS.

Kotler, Philip dan Gary Amstrong. (2016). Prinsip-prinsip Pemasaran. Edisi 13. Jilid 1. Jakarta : Erlangga

Luh Alviolita dan Ni Made Purnami, Pengaruh Persepsi Harga, Kepercayaan, dan Orientasi Belanja terhadap Niat Beli secara Online, Jurnal Manajemen Unud, Vol. 4, No. 8, 2015.

M. Dian Rumahak dan Budi Rahayu. Pengaruh Word of Mouth terhadap Purchase Intention melalui Brand Image pada Lembaga Kursus Bahasa Inggris Dynamic English Course Pare, Jurnal Ekonomi Universitas Kadiri, Vol. 1, No.2, September 2016.

Megayani, Ellen Marlina., 2019. Pengaruh Celebrity Endorsement Terhadap Purchase Intention Melalui Brand Image Sebagai Variabel Intervening, Jurnal Akuntansi dan Manajemen Vol 16. No.01, April 2019.

Morissan. 2010. Periklanan: Komunikasi Pemasaran Terpadu. Jakarta: PRENADAMEDIA GROUP

Peraturan Badan Pengawas Obat dan Makanan Nomor 23 Tahun 2019 tentang Persyaratan Teknis Bahan Kosmetika [Internet]. [diunduh 2021 Feb 8] Tersedia pada : https://notifkos.pom.go.id/upload/informasi/20190911074902.pdf

Setyawan, Livya. Pengaruh Celebrity Endorsement terhadap Purchase Intention dengan Brand Awareness sebagai variabel mediasi pada produk Green Tea Esprecielo Allure, Jurnal Manajemen Pemasaran, Vol. 12, No.1, April 2018.

Shimp, T.A., (2014). Integrated Marketing Communication in Advertising.

Sudarmanto, 2013. Statistik Terapan,. Jakarta : Mitra Wacana Media

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif. Alfabeta, Bandung

Sunyoto, Danang. 2015. Perilaku Konsumen dan Pemasaran. Yogyakarta: Center of Academic Publishing Service (CAPS).

Tjiptono, F. 2014. Pemasaran Jasa – Prinsip, dan Penelitian. Yogyakarta : Andi Offset.

https://instagram.com/sociolla?igshid=7ry6liysgu7t

https://www.sociolla.com/content/4-about-us

Downloads

Published

2022-02-28

Issue

Section

Articles